Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa

Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa
Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa

Sebelumnya gua pernah menjelaskan tentang kenapa kita sering lupa,pada artikel kali ini gua akan menjelaskan tentang Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa.Tiap kali ada penyakit,pasti ada penawar nya.Berikut adalah Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa :


1.Kurangi Makanan Berlemak
Makanan yang berlemak akan menyebabkan kolestrol menyumbat aliran oksigen ke otak.Dengan menguranginya aliran oksigen akan lancar dan melancarkan kerja otak.

2.Berolahraga
Dengan berolahraga oksigen-oksigen akan lebih banyak di otak sehingga membantu pertumbuhan sel-sel baru.Jika bagi sobat-sobat berat untuk melakukan olahraga berat seperti joging,main bola dan sebagainya anda juga bisa berjalan atau melakukan pergerakan-pergerakan ringan.

3.Olahraga Otak
Naah,olahraga otak disini bukan bermaksud mengeluarkan otak anda untuk berjoging,hahahaha,.Gak bisa bayangin ya.Olahraga otak bermaksud,latihlah otak anda dengan teka-teki,main game logika,mendengarkan musik dan sebagainya.Hal ini bisa melancarkan saraf utama otak.

4.Memperbanyakkan Komsumsi Omega3
Selain daripada mengurangi risiko penyakit jantung omega3 juga berguna untuk perkembengan dan kebutuhan otak.Kebanyakam mengkomsumsi omega3 juga bisa mengundang strok pendarahan di otak,takaran yang di sarankan adalah 1gm perhari

5.Tenangkan Fikiran
Jika anda mengalami lupa,jangan pernah anda memaksa otak anda untuk terus berfikir,hal ini bisa menyebabkan tekanan di otak anda.Untuk mencegahnya anda haruslah tenang terlebih dahulu,tinggalkan hal yang anda ingin mencoba ingat,carilah kegiatan yang menenangkan fikiran anda,seperti refreshing dan mendengarkan lagu santai.

Semoga dengan sedikit Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa akan memberi manfaat kepada anda semua.

0 Response to "Cara Mengatasi Penyakit Sering Lupa"

Post a Comment